Vitamin C IPI adalah suplemen kesehatan yang digunakan untuk membantu memenuhi kebutuhan Vitamin C harian, vitamin C mempunyai berbagai manfaat bagi kesehatan tubuh. Vitamin ini digunakan sebagai suplementasi pada keadaan sariawan, pendarahan gusi dan kondisi penyembuhan setelah sakit/operasi, serta bagi yang berusia lanjut
Khasiat :
Membantu memenuhi kebutuhan Vitamin C
Komposisi :
Tiap tablet mengandung :
Vitamin C ?50 mg
Bahan Tambahan :
Edicol tartrazine, sucralose, methyl hydroxybenzoate, stevia, orange caps flavour.
Aturan Pakai :
Dewasa dan anak-anak 1 kali sehari 1 tablet, jika diperlukan 2-4 tablet.
Peringatan dan Perhatian :
Mengandung pemanis buatan sucralose. Tidak digunakan pada bayi dibawah umur 1 tahun
Penyimpanan :
Simpan dibawah suhu 30oC, terhindar dari sinar matahari langsung.
Kemasan : Box, botol isi 45 tablet
Produksi Oleh : PT. Supra Ferbindo Farma
BPOM No :SD 141546241
Questions & Answers
Have a Question?
Be the first to ask a question about this.